Isnin, November 21, 2011

Gambar : Aksi penyamaran Unik seorang Seniman dari China


Seorang seniman bernama Liu Bolin melakukan aksi penyamaran unik di sebuah supermarket di Beijing, China, Khamis (10/11/2011). Dibantu sejumlah pembantunya, Liu mengenakan pakaian bermotif sama dengan sayur-sayuran yang berada di rak supermarket hingga sekilas dia kelihatan'menghilang'. Seniman yang kerap digelar 'Vanishing Artist' ini mulai meminati seni ilusi optik semenjak enam tahun lalu. (Foto: REUTERS/ China Daily)

Pembantu Liu Bolin membantu aksi demonstrasi penyamaran sang seniman di depan rak sayuran di sebuah supermarket di Beijing, China, Khamis (10/11/2011). Foto: REUTERS/ China Daily


Seorang perempuan tertawa berhampiran Liu Bolin yang melakukan aksi penyamaran




Tiada ulasan:

Catat Ulasan